logo Kompas.id
NusantaraKekeringan Melanda Kepulauan...
Iklan

Kekeringan Melanda Kepulauan Sangihe

Oleh
Jean Rizal Layuck
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YULh4VzIDX_6cm8qQgWBBnmLmUc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180922_LOMBA_A_web_1537620686-1.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Ilustrasi

MANADO, KOMPAS-Kekeringan melanda sejumlah pulau di wilayah Kabupaten Sangihe, Sulawesi Utara dalam sebulan belakangan. Warga kesulitan memperoleh air bersih karena sumur rumah penduduk kering. Kekeringan itu bakal berkepanjangan jika hujan tak juga turun.

Ana Mariang (45), warga Kahikitang, Kecamatan Tatoareng di Manado, Selasa (16/10/2018) mengungkap  banyak warga menderita penyakit gatal-gatal. Penyakit itu timbul karena warga mandi tiga hari sekali. Mereka menggunakan air payau dari sumur resapan. Dilaporkan sebagian warga terpaksa keluar dari pulau mencari air bersih.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000