logo Kompas.id
NusantaraKuliah Perdana di Tenda
Iklan

Kuliah Perdana di Tenda

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uhcpSWdLexqWxP_Kp2zNL8aPzN0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F72319484_1541433288.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Suasana hari pertama kuliah tatap muka pascagempa dan tsunami di Fakultas Hukum Universitas Tadulako, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Senin (5/11/2018). Perkuliahan digelar di tenda-tenda karena sejumlah bangunan hancur akibat dihantam gempa dan tsunami pada 28 September 2018.

Sejumlah bangunan di Universitas Tadulako rusak berat. Wisuda sarjana tetap akan digelar pada 8 November 2018.

PALU, KOMPAS Vakum lebih dari sebulan karena gempa, Universitas Tadulako, Palu, kembali menggelar perkuliahan tatap muka pada Senin (5/11/2018). Namun, mayoritas perkuliahan di kampus terbesar di Sulawesi Tengah itu digelar di tenda-tenda.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000