logo Kompas.id
NusantaraKonstruksi LRT Baru Tuntas...
Iklan

Konstruksi LRT Baru Tuntas April 2019

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AmjU9K6t-sYxujbx1eUR1A-vWqg=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181022_103219_1540214978.jpg
ADITYA DIVERANTA UNTUK KOMPAS

Uji coba moda transportasi kereta rel ringan atau \'light rapid transit\' (LRT) di Stasiun Velodrom Rawamangun, Jakarta Timur dilakukan hingga menuju Stasiun Equestrian Pulogadung pada Senin (22/10/2018). Hal itu dilakukan dalam rangka memenuhi tes akses pintu masuk di dalam kawasan stasiun.

PALEMBANG, KOMPAS - Proyek kereta ringan (light rail transit/LRT) Sumatera Selatan diperkirakan baru akan rampung pada April 2019. Jadwal itu molor dari rencana awal Desember 2018 karena masalah penyediaan lahan jalan akses. Akibatnya, biaya pembangunan yang sebelumnya Rp 10,9 triliun naik menjadi sekitar Rp 12 triliun.

Pejabat Pembuat Komitmen Proyek LRT Sumatera Selatan Kementerian Perhubungan Suranto, Jumat (9/11/2018), di Palembang, mengatakan, 13 stasiun LRT Sumatera Selatan sudah dapat digunakan, tetapi pengerjaan konstruksi belum selesai. Progres hingga kini 98,76 persen.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000