logo Kompas.id
NusantaraSemarang Andalkan Pompa
Iklan

Semarang Andalkan Pompa

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZvNwOy7nqTVAYu_rNjqjiCm6oYE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F73460632_1543937685.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Awan mendung di kawasan Sleman terlihat dari Jembatan Gondolayu, Yogyakarta, Selasa (4/12/2018). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika terus mengeluarkan peringatan dini menjelang hujan lebat berdurasi lama agar warga di kawasan rawan bencana banjir dan longsor meningkatkan kewaspadaan mereka.

Hujan lebat masih berpotensi melanda sebagian wilayah Jawa. Di Bandung Selatan, Jawa Barat, sejumlah perjalanan kereta terganggu kereta anjlok.

SEMARANG, KOMPAS Balai Besar Wilayah Sungai Pemali Juana memasang pompa berkapasitas 4 meter kubik per detik untuk mengatasi banjir yang merendam jalan nasional di Kota Semarang, Jawa Tengah, Selasa (4/12/2018) sore. Sejak Senin, sejumlah ruas jalan di kota itu banjir seusai hujan lebat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000