logo Kompas.id
NusantaraPemahaman dan Pemanfaatan...
Iklan

Pemahaman dan Pemanfaatan Media Baru Memberikan Dampak Positif

Oleh
Angger Putranto
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RYZU6Sz3PctuQYwCQExkI3wM7D8=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F20181207GER_New-Media-3_1544163292-1.jpeg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Konferensi Internasional Media Baru dan Ilmu Sosial yang digelar Universitas Muhammadiyah Sidoarjo di Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (7/12/2018). Pemahaman dan pemanfaatan media baru perlu terus dikembangkan agar dampak positifnya lebih banyak dirasakan masyarakat.

BANYUWANGI, KOMPAS — Era 4.0 bukan hanya berdampak terhadap dunia industri, melainkan juga pada penggunaan media baru dalam lingkup akademis dan pelayanan publik. Pemahaman dan pemanfaatan media baru perlu terus dikembangkan agar dampak positifnya lebih banyak dirasakan oleh masyarakat.

Perkembangan teknologi mendorong munculnya media-media baru. Media bukan hanya berarti pers atau segala sesuatu yang berkaitan dengan berita. Media yang dimaksud ialah sarana penyampai pesan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000