logo Kompas.id
NusantaraPasokan Kelistrikan Dijaga...
Iklan

Pasokan Kelistrikan Dijaga agar Tetap Andal

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3-LsfsPkYrVF8im2cqvMF1MIgq0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FACD8BE4F-E676-4346-892C-B35C71D5833D_1545651223.jpeg
KOMPAS/RUNIK SRI ASTUTI

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Ignasius Jonan saat meninjau sistem kelistrikan menghadapi Natal dan Tahun Baru, Senin (24/12/2018), di Sidoarjo, Jawa Timur.

SIDOARJO, KOMPAS — Pemerintah menjamin pasokan listrik selama musim libur Natal dan Tahun Baru 2018/2019 tetap terjaga keandalannya. PT Perusahaan Listrik Negara telah mengerahkan semua personelnya untuk bersiaga mengantisipasi terjadinya gangguan kelistrikan.

Direktur Pembinaan Pengusahaan Ketenagalistrikan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Hendra Iswahyudi mengatakan, keseimbangan antara pasokan dan distribusi perlu dijaga. Namun, pihaknya memastikan selama musim Natal hingga Tahun Baru 2019, pasokan listrik mulai dari pembangkit, transmisi, hingga distribusi kepada pelanggan aman.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000