logo Kompas.id
NusantaraStatus Siaga di Puncak Jaya
Iklan

Status Siaga di Puncak Jaya

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Nn0xqSYqqliyQ14iB8iHrL3W6Dc=/1024x636/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2Fkompas_tark_11161632_69_0.jpeg
ANTARA/MARCELINUS KELEN

Aparat Gabungan TNI/Polri di Mulia, ibu kota Kabupaten Puncak Jaya, Papua, bersiaga untuk mengantisipasi aksi kelompok kriminal bersenjata.

JAYAPURA, KOMPAS— Satu kompi pasukan TNI dan Polri bersiaga mengantisipasi serangan kelompok kriminal bersenjata di Kabupaten Puncak Jaya, Papua, yang belakangan kian sering terjadi. Sekitar 100 personel gabungan itu juga diintensifkan melaksanakan patroli di sekitar permukiman warga.

Kepala Kepolisian Resor Puncak Jaya Ajun Komisaris Besar Ary Purwanto, dihubungi dari Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu (3/2/2019), mengatakan, langkah itu dilakukan merespons penembakan yang menewaskan Sugeng Efendi (25), warga Kampung Wiyukwi, Distrik Mulia, ibu kota Puncak Jaya, Sabtu (2/2). ”Saat ini, seluruh personel keamanan di Puncak Jaya dalam status siaga,” katanya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000