logo Kompas.id
NusantaraDi Solo, Banyak Surat Suara...
Iklan

Di Solo, Banyak Surat Suara Rusak

Oleh
ERWIN EDHI PRASETYA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0iK9yz6R0LPFgRXGPtPEpJbWyKQ=/1024x637/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190227RWN4_1551275158.jpg
KOMPAS/ERWIN EDHI PRASETYA

Staf pegawai Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Solo menyelesaikan penyortiran dan pelipatan surat suara pemilihan presiden-wakil presiden di aula kantor KPU Solo, Jawa Tengah, Rabu (27/2/2019).

SOLO, KOMPAS — Komisi Pemilihan Umum Solo, Jawa Tengah, telah merampungkan proses penyortiran dan pelipatan surat suara pemilihan presiden dan wakil presiden pada 2019, Rabu (27/2/2019). Hasilnya, banyak ditemukan surat suara dalam kondisi rusak.

Ketua KPU Solo Nurul Sutarti pada Rabu mengatakan, pihaknya telah merampungkan proses penyortiran dan pelipatan surat suara sebanyak 430.439 lembar. Namun, ada sekitar 11.000 surat suara rusak. Pihaknya belum bisa menyebutkan jumlah pasti karena belum mendapatkan laporan dari petugas pelipatan dan penyortiran surat suara.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000