logo Kompas.id
NusantaraPatroli di Masjid Agung Banten...
Iklan

Patroli di Masjid Agung Banten Harus Ditingkatkan

Polisi diminta menjaga keamanan di Masjid Agung Banten, Serang, Banten. Patroli di sekitar masjid yang berada di obyek wisata Banten Lama itu harus digalakkan.

Oleh
DWI BAYU RADIUS
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ApvpVRQkDu6W59rc1LMAJlfLXNA=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F10_1561028900.png
KOMPAS/DWI BAYU RADIUS

Para pengunjung bercengkerama di tujuan wisata Banten Lama, Serang, Banten, Kamis (20/6/2019).

SERANG, KOMPAS — Polisi diminta menjaga keamanan di Masjid Agung Banten, Serang, Banten. Patroli di sekitar masjid yang berada di obyek wisata Banten Lama itu harus digalakkan. Jika menemukan aktivitas yang mengganggu, mereka diinstruksikan untuk menertibkannya.

Menurut Kepala Kepolisian Daerah Banten Inspektur Jenderal Tomsi Tohir, saat Bakti Sosial Religi dalam rangka peringatan Hari Bhayangkara Ke-73 di Masjid Agung Banten, Kamis (20/6/2019), jika menemukan parkir liar, misalnya, polisi diperintahkan untuk menyelesaikan persoalan itu.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000