logo Kompas.id
NusantaraBaru 1,8 Persen Pengguna...
Iklan

Baru 1,8 Persen Pengguna Narkoba di Aceh yang Direhab

Dari 73.201 orang pengguna narkoba di Aceh baru 1.350 orang yang direhabilitasi atau 1,8 persennya. Sebanyak 71.851 pengguna narkoba di Aceh belum direhabilitasi.

Oleh
ZULKARNAINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MTAww01i-j--c90yYawCkUp05-4=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FWhatsApp-Image-2019-07-24-at-10.18.26_1563966347-720x540.jpeg
DOK YAYASAN PINTO HIJRAH

Para pengguna narkoba menjalani proses rehab di rumah rehabilitasi Yayasan Pinto Hijrah Banda Aceh.

BANDA ACEH, KOMPAS — Dari 73.201 pengguna narkoba di Aceh, baru 1.350 orang yang direhabilitasi atau 1,8 persennya. Sebanyak 71.851 pengguna narkoba di Aceh belum direhabilitasi.

Hingga saat ini, Aceh belum memiliki pusat rehabilitasi pengguna narkoba yang representatif. Padahal, jumlah pengguna diprediksi terus meningkat seiring derasnya sabu masuk ke provinsi itu. Tanpa ada upaya penanggulangan yang serius, Aceh terancam gagal membangun generasi unggul.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000