logo Kompas.id
NusantaraMagelang Terapkan Pelaporan...
Iklan

Magelang Terapkan Pelaporan Digital Dana BOS

Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, akan menggunakan sistem pelaporan biaya operasional sekolah secara digital. Aplikasi tersebut dibuat atas kerja sama Pemerintah Kabupaten Magelang dan Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bS__L_eKvxZEY4Tyj7padiZ4Y4g=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190730egiC-bos_1564488293.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Peluncuran Sistem Informasi Biaya Operasional Sekolah (SIBOS) di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Selasa (30/7/2019)

MAGELANG, KOMPAS — Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, akan menggunakan sistem pelaporan biaya operasional sekolah secara digital. Aplikasi tersebut dibuat atas kerja sama antara Pemerintah Kabupaten Magelang dan Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN.

Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Magelang Endra Wacana mengatakan, pihaknya berinisiatif membuat aplikasi Sistem Informasi Biaya Operasional Sekolah (SIBOS) karena sistem pelaporan secara manual selama ini kurang dikuasai dan dipahami sekolah.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000