logo Kompas.id
NusantaraUniversitas Jember dan...
Iklan

Universitas Jember dan Bappenas Wujudkan Pertanian Inklusi

Universitas Jember bekerja sama dengan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional mengembangkan ilmu, teknologi, dan seni yang mendorong inklusivitas pembangunan pertanian. Hal itu dilakukan dengan pemberdayaan masyarakat tepi kawasan hutan sekaligus mendorong pelestarian hutan.

Oleh
ANGGER PUTRANTO
· 3 menit baca

JEMBER, KOMPAS — Universitas Jember bekerja sama dengan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional mengembangkan ilmu, teknologi, dan seni yang mendorong inklusivitas pembangunan pertanian. Hal itu dilakukan dengan pemberdayaan masyarakat tepi kawasan hutan sekaligus mendorong pelestarian hutan.

Universitas Jember (Unej) memberdayakan Desa Wonoasri, Kecamatan Tempurejo, sebagai Pusat Batik Warna Alam Taman Nasional Meru Betiri (TNMB) melalui peningkatan kapasitas sumber daya manusia, manajemen, permodalan, dan akses pada pasar sekaligus memanfaatkan kekayaan alam TNMB sebagai pewarna alami.

https://cdn-assetd.kompas.id/nH7C20jWaSs6YNi2ud9rP2_VMMI=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F1c47cad5-9e0c-4896-836c-32d7ec49722a_jpg.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Sejumlah pembatik dari Desa Wonoasri, Kecamatan Tempurejo, Jember, memberikan batik warna alami kepada Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang PS Brodjonegoro di Jember, Rabu (31/7/2019). Universitas Jember membina desa di pinggiran Taman Nasional Meru Betiri tersebut menjadi Pusat Batik Warna Alam Taman Nasional Meru Betiri (TNMB) sebagai bagian dari program pertanian inklusi.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000