logo Kompas.id
NusantaraWaspadai Potensi Bencana...
Iklan

Waspadai Potensi Bencana Hidrometeorologi di NTB

Nusa Tenggara Barat termasuk salah satu daerah yang masuk dalam peta daerah rawan bencana. Tidak hanya gempa bumi, tetapi juga bencana hidrometeorologi atau bencana yang dipengaruhi oleh faktor cuaca.

Oleh
ISMAIL ZAKARIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Co2Z6yeviv3WBC0tjV6KkOsQEDk=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FWhatsApp-Image-2019-03-13-at-22.07.04_1562145459.jpeg
KOMPAS/KHAERUL ANWAR

Selokan air di salah satu pemukiman penduduk Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, dijejali sampah. Sampah ini menyumbat saluran air yang menimbulkan banjir terutama di musim hujan.

MATARAM, KOMPAS – Nusa Tenggara Barat termasuk salah satu daerah yang masuk dalam peta daerah rawan bencana. Tidak hanya gempa bumi, tetapi juga bencana hidrometeorologi atau bencana yang dipengaruhi oleh faktor cuaca. Oleh karena itu, menjelang musim hujan yang diperkirakan masuk pada pertengahan November mendatang, masyarakat dihimbau untuk mulai meningkatkan kewaspadaan.

Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Ahsanul Khalik di Mataram, Senin (4/11/2019) mengatakan, bencana hidrometeorologi merupakan bencana yang disebab parameter meteorologi seperti suhu, curah hujan, angin, kelembaban, dan yang lainnya. “Contoh bencana itu seperti banjir, kekeringan, badai dan tanah longsor,” kata Ahsanul.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000