logo Kompas.id
NusantaraPolisi Tunggu Izin Kemendagri ...
Iklan

Polisi Tunggu Izin Kemendagri untuk Tahan Wabup Buton Utara

Kepolisian menetapkan Wakil Bupati Buton Utara Ramadio sebagai tersangka kasus dugaan tindak asusila dan perdagangan anak. Meski demikian, polisi belum menahan tersangka dengan alasan perlunya persetujuan Kemendagri.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fGnDypuZICiNVM5Rejq3ONR9eNE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FKEKERASAN-PEREMPUAN-SEBELAS.jpg
KOMPAS/TOTO SIHONO

Ilustrasi

KENDARI, KOMPAS — Kepolisian menetapkan Wakil Bupati Buton Utara Ramadio sebagai tersangka kasus dugaan tindak asusila dan perdagangan anak. Meski demikian, polisi belum menahan tersangka dengan alasan perlunya persetujuan dari Kementerian Dalam Negeri.

Kepala Kepolisian Resor Muna Ajun Komisaris Besar Debby Asri Nugroho menyampaikan, pihaknya telah menetapkan R (Ramadio) sebagai tersangka sejak 17 Desember lalu. Polres Muna membawahi wilayah hukum Kabupaten Buton Utara.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000