logo Kompas.id
NusantaraBali Dijamin Aman Saat Malam...
Iklan

Bali Dijamin Aman Saat Malam Pergantian Tahun

Kepala Kepolisian Daerah Bali Inspektur Jenderal Petrus Reinhard Golose yakin Bali aman saat malam pergantian tahun. Hingga kini, status Siaga 1 masih dilakukan hingga Rabu (1/1/2020).

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Kq9qxG8qUvXb39bjl7rJLKcl2oM=/1024x564/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F3e893387-c71c-40f8-8a76-fa92a0b1c513_jpg.jpg
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Kepala Polda Bali Inspektur Jenderal Petrus Reinhard Golose (berdiri) memaparkan hasil analisis serta evaluasi keamanan dan ketertiban masyarakat Bali 2019 di Polda Bali, Kota Denpasar, Senin (30/12/2019).

DENPASAR, KOMPAS — Kepala Kepolisian Daerah Bali Inspektur Jenderal Petrus Reinhard Golose yakin Bali aman saat malam pergantian tahun. Hingga kini, status Siaga 1 masih diberlakukan hingga Rabu (1/1/2020).

”Kami bersama TNI, pemerintah daerah, dan elemen masyarakat hingga pecalang bersama-sama menjaga keamanan dan kondusivitas Bali,” kata Golose saat memaparkan serangkaian analisis serta evaluasi keamanan dan ketertiban masyarakat Bali 2019 di Polda Bali, Kota Denpasar, Senin (30/12/2019).

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000