logo Kompas.id
NusantaraProses Hukum Kasus Dugaan...
Iklan

Proses Hukum Kasus Dugaan Korupsi Beasiswa Aceh Lambat

Masyarakat Transaparansi Aceh menilai proses hukum terhadap kasus dugaan korupsi pemotongan beasiswa anggaran aspirasi Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, berjalan sangat lambat.

Oleh
ZULKARNAINI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wUaSAxkUIFDuuElNGxXe1C_kJJE=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FWhatsApp-Image-2019-10-09-at-15.19.50_1570609227.jpeg
KOMPAS/ZULKARNAINI

Polisi memperlihatkan sejumlah uang tunai yang disita dari tersangka pelaku dugaan korupsi pengadaan alat penangkap hama pada perkebunan kopi di Bener Meriah, Aceh.

BANDA ACEH, KOMPAS - Masyarakat Transaparansi Aceh menilai proses hukum terhadap kasus dugaan korupsi pemotongan beasiswa anggaran aspirasi Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, berjalan sangat lambat. Padahal penyelidikan kasus itu sudah  dimulai sejak awal 2018, namun hingga awal 2020 belum ada kejelasan.

Koordinator Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA) Alfian, Rabu (1/1/2020) menuturkan komitmen Kepolisian Daerah Aceh dalam memberantas korupsi patut dipertanyakan. Menurut Alfian, seharusnya polisi mempercepat proses penyelidikan agar adanya kepastian hukum.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000