logo Kompas.id
NusantaraBuaya yang Meresahkan Warga...
Iklan

Buaya yang Meresahkan Warga Ditangkarkan

Konflik ruang di wilayah Sulawesi Tenggara ditengarai menjadi penyebab semakin tingginya intensitas kemunculan dan serangan buaya.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/e5xPCMMS0rxJHR4vsFuGe3PaTsw=/1024x2048/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2Fb450d1e6-ff81-4a75-8b19-f8ea9aa39713_jpg.jpg
BKSDA SULTRA

Seekor buaya muara dengan panjang 3,5 meter yang ditangkap oleh warga di Desa Tapuwatu, Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, telah diserahkan ke BKSDA Sultra, Senin (17/2/2020). Buaya tersebut kini telah dititipkan di penangkaran. Buaya yang meresahkan warga ini nantinya akan dilepasliarkan kembali ke habitat asli.

KENDARI, KOMPAS — Seekor buaya ditangkap yang warga di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, diserahkan ke Balai Konservasi Sumber Daya Alam Sultra. Buaya tersebut ditangkarkan terlebih dulu sebelum dilepasliarkan jika kondisi buaya telah memungkinkan.

Seekor buaya muara ditangkap oleh warga di Desa Tapuwatu, Asera, Konawe Utara, Minggu (16/2/2020) sore. Buaya tersebut ditangkap warga setelah berusaha naik ke perahu yang dipakai warga mencari ikan.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000