logo Kompas.id
NusantaraEnggang Gading, Burung Eksotik...
Iklan

Enggang Gading, Burung Eksotik yang Kini Diambang Kepunahan

Enggang gading (Rhinoplax vigil) berperan penting dalam sistem ekologis hutan, bahkan dalam budaya masyarakat Dayak di Kalimantan. Sayangya, burung maskot Kalimantan Barat ini tinggal selangkah lagi menuju kepunahan.

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 7 menit baca

Enggang gading (Rhinoplax vigil), burung maskot Kalimantan Barat itu, sarat dengan kisah legenda. Salah satunya sebagai penjelmaan Panglima Burung. Burung itu juga ”petani hutan” karena menyebar biji-bijian. Namun, burung eksotis itu kini diambang kepunahan karena perburuan.

https://cdn-assetd.kompas.id/UJg23KFiCPwT5YtMZDFUXRVNEqQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2FIMG_3938_1582776385.jpg
PENGGAGAS MASKOT KALIMANTAN BARAT BUDI SURIANSYAH

Jumlah burung enggang gading yang mati di Kalimantan Barat tahun 2013 mencapai 6.000 ekor. Balungnya dijual ke China untuk diukir menjadi hiasan.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000