logo Kompas.id
NusantaraBorobudur dan Gili Ditutup
Iklan

Borobudur dan Gili Ditutup

Penutupan tempat wisata favorit selama dua pekan masih akan dilihat perkembangannya. Penanggulangan penularan Covid-19 akan diikuti penyemprotan disinfektan.

Oleh
· 4 menit baca

Penutupan tempat wisata favorit selama dua pekan masih akan dilihat perkembangannya. Penanggulangan penularan Covid-19 akan diikuti penyemprotan disinfektan.

https://cdn-assetd.kompas.id/IeCiNecq6reG487WYIO8jJoUKXo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FBerlibur-di-Tengah-Ancaman-Wabah-Covid-19_88161406_1584289721.jpg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Wisatawan berlibur di obyek wisata Selecta, Kota Batu, Jawa Timur, Minggu (15/3/2020). Di tengah ancaman penyebaran wabah Covid-19, banyak warga masih beraktivitas di tempat ramai, seperti obyek wisata. Padahal, pemerintah menganjurkan warga untuk tidak beraktivitas di luar ruangan yang melibatkan banyak orang.

MAGELANG, KOMPAS — Kawasan zona I Taman Wisata Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, ditutup bagi pengunjung selama 14 hari, 16-29 Maret 2020. Di Nusa Tenggara Barat, pemerintah provinsi juga menutup akses kapal cepat dari Bali ke kawasan tiga Gili.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000