logo Kompas.id
NusantaraLonjakan ”Mudik Awal” ke...
Iklan

Lonjakan ”Mudik Awal” ke Jateng Diantisipasi

Sejumlah warga Jawa Tengah yang bekerja di Jakarta dan sekitarnya diperkirakan ”mudik awal” meski belum memasuki bulan Ramadhan 2020. Mereka diimbau tidak mudik dulu serta mementingkan kesehatan diri dan bersama.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JiyshtZZwXzWopLfHSt97Wf6o4A=/1024x601/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F20190608WEN11_1560000916.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Penumpang bus berada di tengah kemacetan yang ditimbulkan oleh penumpukan kendaraan di sekitar tempat istirahat di jalan tol ruas Ungaran-Semarang, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (8/6/2019).

SEMARANG, KOMPAS — Sejumlah warga Jawa Tengah yang bekerja di Jakarta dan sekitarnya diperkirakan ”mudik awal” meskipun belum memasuki bulan Ramadhan 2020. Mereka diimbau tidak mudik dulu serta mementingkan kesehatan diri dan bersama di tengah pandemi Covid-19 saat ini.

Antisipasi mudik awal tersebut, antara lain, dilakukan di Kabupaten Jepara, Minggu (22/3/2020) dan Selasa (24/3/2020). Bertempat di Mayong Square dan Terminal Welahan, para penumpang bus menuju Jepara dicek dan didata untuk kemudian terus dipantau.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000