logo Kompas.id
Nusantara1.500 APD Covid-19 Dibuat oleh...
Iklan

1.500 APD Covid-19 Dibuat oleh Warga

Untuk memenuhi kebutuhan tenaga medis dan para medis dalam penanganan kasus Covid-19, Pemerintah Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, saat ini berupaya memesan 1.500 APD berupa jas pelindung dari warga.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yfwucakAgLLXQGfrsk37dw7cXq0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F20200316egiE-bupati_1585816873.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Bupati Magelang Zaenal Arifin

MAGELANG, KOMPAS — Untuk memenuhi kebutuhan tenaga medis dan para medis dalam penanganan kasus coronavirus disease 2019 atau Covid-19, Pemerintah Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, saat ini berupaya memesan 1.500 alat pelindung diri berupa jas pelindung dari warga. Upaya ini terpaksa dilakukan karena pengadaan baju pelindung sulit dilakukan karena sulit diperoleh di pasaran.

Bupati Magelang Zaenal Arifin mengatakan, baju pelindung tersebut memang tidak 100 persen memenuhi standar baju pelindung yang ditetapkan Badan Kesehatan Dunia (WHO). Kendatipun demikian, baju ini dinilai cukup layak, memenuhi standar keamanan bagi tenaga medis dan paramedis.

Editor:
agnesaristiarini
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000