logo Kompas.id
NusantaraDPRD Papua Usulkan Penundaan...
Iklan

DPRD Papua Usulkan Penundaan PON XX

DPRD Papua mengusulkan penundaan PON XX terkait pandemi Covid-19. Sejumlah arena belum selesai dibangun.

Oleh
FABIO LOPES COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IJr77mk9LTYecSLK4sJxA55-BQU=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F68c9c637-348f-4d36-ab31-d7201a05385e_jpg.jpg
DOK SATKER PELAKSANAAN PRASARANA DAN PEMUKIMAN WILAYAH 2 PAPUA DIRJEN CIPTA KARYA, KEMENTERIAN PUPR.

Pembangunan arena akuatik di Kampung Harapan, Kabupaten Jayapura, Papua, Jumat (3/4/2020). Arena ini sebagai salah satu tempat pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional ke-XX di Papua yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara.

JAYAPURA, KOMPAS — Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi Papua segera mengusulkan penundaan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional ke-XX pada bulan Oktober mendatang. Sebab, pelaksanaan ajang olahraga empat tahunan ini dinilai tidak akan berjalan optimal di tengah pandemi virus korona jenis baru.

Hal ini disampaikan Ketua DPR Provinsi Papua John Banua Rouw saat dihubungi Kompas dari Jayapura, Jumat (3/4/2020).

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000