logo Kompas.id
NusantaraSultan Minta Warga DIY Kuatkan...
Iklan

Sultan Minta Warga DIY Kuatkan Gotong Royong

Sultan HB X mengimbau masyarakat menguatkan gotong royong dalam menghadapi pandemi Covid-19.

Oleh
HARIS FIRDAUS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Zc6Zer8ithKNSFPUXEus3lRtK4o=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F12819875-1710-4625-8d07-5471525f116e_jpg.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Sultan Hamengku Buwono X

YOGYAKARTA, KOMPAS — Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sultan Hamengku Buwono X mengeluarkan imbauan tertulis kepada masyarakat terkait penanganan wabah Covid-19. Dalam imbauan itu, Sultan HB X meminta masyarakat DIY menguatkan budaya gotong royong untuk menghadapi penyebaran penyakit akibat virus korona jenis baru tersebut.

Imbauan tertulis Sultan HB X itu dipublikasikan oleh Humas Pemerintah Daerah (Pemda) DIY melalui berbagai kanal media sosial, Selasa (14/4/2020). Menurut rencana, imbauan yang disebut ”Sultan Menyapa” itu akan rutin disampaikan setiap Selasa pagi.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000