logo Kompas.id
NusantaraPemkot Pontianak Berikan...
Iklan

Pemkot Pontianak Berikan Diskon Pajak Hotel dan Restoran

Pemerintah Kota Pontianak memberikan diskon pajak hotel dan restoran sebesar 25-100 persen mulai April.

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/trXICyHnG42hxkP5CTnaNgLkMyo=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FIMG_4171_1586160139.jpg
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Jalan Gajah Mada, Kota Pontianak, Kalimantan Barat, ditutup pada Senin (6/4/2020) mulai pukul 09.00 hingga 18.00 untuk mengurangi potensi kerumunan demi mencegah penyebaran Covid-19.

PONTIANAK, KOMPAS — Pandemi Covid-19 berdampak pada sektor perhotelan dan restoran di Kota Pontianak, Kalimantan Barat. Hotel dan restoran bahkan ada yang tutup dan merumahkan karyawan. Untuk itu, Pemerintah Kota Pontianak memberikan diskon pajak hotel dan restoran sebesar 25-100 persen mulai April.

”Untuk pajak hotel dan restoran di Pontianak ada diskon mulai 25 persen hingga 100 persen. Diskon tersebut dimulai April. Adanya diskon ini diharapkan bisa meringankan beban para pelaku usaha,” ujar Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono, Kamis (16/4/202). Namun, Edi tidak merinci bagaimana teknis dan kategori pemberian diskon itu.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000