logo Kompas.id
NusantaraKawasan Bandung Raya...
Iklan

Kawasan Bandung Raya Disetujui, Jabar Terbanyak Daerah Berstatus PSBB

Jawa Barat menjadi provinsi dengan daerah terbanyak berstatus penerapan pembatasan sosial berskala besar atau PSBB untuk meminimalkan dampak Covid-19. Setelah Bodebek, kini status yang sama diterapkan di Bandung Raya.

Oleh
cornelius helmy
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JZigYcHO-3_e_-VlNtXLwAFARCw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F0a69bdcf-e28c-4a13-924a-975447e5c93a_jpg.jpg
KOMPAS/Humas Pemkab Bekasi

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil didampingi Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja menyerahkan bantuan sosial dari provinsi ke PT Pos Indonesia untuk disalurkan ke masyarakat pada Rabu (15/4/2020), di Bekasi.

BANDUNG, KOMPAS — Jawa Barat menjadi provinsi dengan daerah terbanyak berstatus penerapan pembatasan sosial berskala besar atau PSBB untuk meminimalkan dampak Covid-19. Setelah Kota/Kabupaten Bogor, Kota Depok, Kota/Kabupaten Bekasi, giliran Kota/Kabupaten Bandung, Kabupaten Sumedang, Kabupaten Bandung Barat, dan Kota Cimahi, menerapkan status serupa.

Pada Jumat (17/4/2020), Kementerian Kesehatan menyetujui usulan PSBB di kawasan Bandung Raya. Dengan keputusan ini, total ada 10 kota dan kabupaten di Jabar berstatus PSBB.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000