logo Kompas.id
NusantaraBabak Baru Pembatasan Sosial...
Iklan

Babak Baru Pembatasan Sosial Berskala Mikro di Jabar

Pembatasan sosial kala pandemi Covid-19 di Jawa Barat memasuki babak baru. Jangkauannya direduksi dari skala provinsi menjadi tingkat desa. Kebijakan ini melahirkan harapan sekaligus tantangan.

Oleh
Tatang Mulyana Sinaga
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qo2cmztnm19Et5FuHwvXiL7qbRM=/1024x706/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FSatuan-Tugas-Penanganan-Covid-19-Desa-Tanimulya_89719948_1591545687.jpg
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Sukarelawan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Desa Tanimulya, Kecamatan Ngamprah, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, mengantarkan makanan kepada warga di salah satu RT yang menerapkan pembatasan sosial berskala mikro (PSBM). Penerapan PSBM dilakukan setelah ada warga di RT tersebut yang terkonfirmasi positif Covid-19.

Pembatasan sosial kala pandemi Covid-19 di Jawa Barat memasuki babak baru. Jangkauannya direduksi dari skala provinsi menjadi tingkat desa. Kebijakan ini melahirkan harapan sekaligus tantangan.

Mobil Aspirasi Kampung Juara (Maskara) menyusuri jalan berkelok di Desa Tanimulya, Kecamatan Ngamprah, Kabupaten Bandung Barat, Kamis (4/6/2020) siang. Mobil boks itu mengangkut 200-an nasi kotak menuju salah satu RT di RW 003 yang menerapkan pembatasan sosial berskala mikro (PSBM). Mobil berhenti di mulut gang.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000