logo Kompas.id
NusantaraKasus Positif Tanpa Gejala...
Iklan

Kasus Positif Tanpa Gejala Menjadi Sumber Penularan di Sumut

Kasus positif Covid-19 tanpa gejala menjadi sumber penularan di Sumatera Utara. Dari 6.300 kasus positif, 2.276 kasus tanpa gejala. Penerapan protokol penting karena penularan sebagian besar dari orang tanpa gejala.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1wzx7jHiCeYWX3f3htlJd9aPSFs=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FIMG_1138_1597669073.jpg
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia membagikan masker dan menyosialisasikan pentingnya penerapan protokol Covid-19 di Lapangan Merdeka Medan, Sumatera Utara, Senin (17/8/2020).

MEDAN, KOMPAS — Kasus positif Covid-19 tanpa gejala menjadi sumber penularan di Sumatera Utara. Dari 6.300 kasus positif yang ditemukan di Sumut, 2.276 kasus di antaranya tanpa gejala. Karena itu, penerapan protokol Covid-19 sangat penting karena penularan sebagian besar terjadi dari orang tanpa gejala.

”Setelah melakukan uji PCR (reaksi berantai polimerase) secara massal di beberapa zona dengan tingkat penularan yang tinggi, kami menemukan banyak kasus positif tanpa gejala di Sumut,” kata juru bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumut, Mayor (kes) dr Whiko Irwan, Selasa (25/8/2020).

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000