Nusantara
›
Pencarian Empat Nelayan yang Hilang di Perairan Selatan Lombok Dihentikan
KECELAKAAN LAUT
Pencarian Empat Nelayan yang Hilang di Perairan Selatan Lombok Dihentikan
Pencarian empat nelayan yang hilang di perairan laut selatan Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, dihentikan. Kantor SAR Mataram bisa memulai kembali operasi jika ada tanda-tanda korban ditemukan.
OlehISMAIL ZAKARIA
·1 menit baca
MATARAM, KOMPAS — Badan Pencarian dan Pertolongan Mataram menghentikan pencarian empat nelayan yang hilang di kawasan laut selatan Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat. Keputusan itu diambil sesuai prosedur standar operasi setelah pencarian selama tujuh hari.
Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan [...]