logo Kompas.id
NusantaraRisiko Kasus Tinggi,...
Iklan

Risiko Kasus Tinggi, Pemeriksaan Covid-19 di Papua Malah Mengendur

Lonjakan kasus Covid-19 yang terjadi di sejumlah daerah berpotensi menyebar ke daerah lain, termasuk Provinsi Papua. Namun, pemeriksaan Covid-19 di provinsi itu justru menurun.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yHRzMnWvJtVCBrq9R6ugsPBcKnQ=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2FIMG-20210609-WA0052_1623320871.jpg
HUMAS POLDA PAPUA

Pemeriksaan Covid-19 kepada penumpang kapal di Pelabuhan Jayapura, Papua, Rabu (9/6/2021).

JAYAPURA, KOMPAS — Risiko penularan Covid-19 makin meningkat menyusul lonjakan kasus yang terjadi di sejumlah daerah di Tanah Air. Kondisi itu berpotensi menyebar pula ke daerah lain, termasuk Provinsi Papua. Namun, pemeriksaan Covid-19 di provinsi itu justru menurun.

Kepala Balai Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Balitbangkes) Papua Antonius Oktavian, saat ditemui di Jayapura, Selasa (15/6/2021), mengatakan, pemeriksaan sampel usap di laboratorium instansinya saat ini menurun drastis. Laboratorium Balitbangkes Papua menerima sampel usap dari Kota Jayapura dan 23 kabupaten lainnya di provinsi tersebut.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000