logo Kompas.id
NusantaraNarkotika dari Malaysia Dijual...
Iklan

Narkotika dari Malaysia Dijual di Kaltim

Polisi menangkap seorang kurir dengan barang bukti 3 kilogram sabu di Balikpapan, Kaltim. Narkotika itu dibawa dari Malaysia oleh tersangka melalui jalur darat.

Oleh
SUCIPTO
· 3 menit baca
MS (21) menjadi tersangka setelah ditangkap Polda Kaltim karena membawa 3 kilogram sabu dari Malaysia, Kamis (14/9/2023).
HUMAS POLDA KALTIM

MS (21) menjadi tersangka setelah ditangkap Polda Kaltim karena membawa 3 kilogram sabu dari Malaysia, Kamis (14/9/2023).

BALIKPAPAN, KOMPAS — Perdagangan narkotika lintas negara di Kalimantan Timur masih terus terjadi. Beberapa waktu lalu, kepolisian menangkap seorang kurir yang membawa sabu seberat 3 kilogram lebih dari Malaysia untuk diedarkan di Kaltim.

Kepala Subdirektorat Penerangan Masyarakat Polda Kaltim Ajun Komisaris Besar I Nyoman W mengatakan, polisi menangkap seorang kurir berinisial MS (21) di Balikpapan, Kaltim, pada 7 September 2023 pukul 00.15 Wita.

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000