logo Kompas.id
NusantaraAwasi Kinerja Aparatur, Wali...
Iklan

Awasi Kinerja Aparatur, Wali Kota Surabaya Kembali Berkantor di Kelurahan

Kinerja aparatur kelurahan di Surabaya, Jawa Timur, terus diawasi untuk peningkatan pelayanan kepada masyarakat.

Oleh
AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO
· 3 menit baca
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi (depan, kedua dari kiri) menerima keluhan warga saat berkantor di Kelurahan Ujung, Kecamatan Semampir, Selasa (7/5/2024). Ia berkantor di kelurahan-kelurahan untuk mengawasi pelayanan administrasi kependudukan oleh aparatur kepada masyarakat.
PEMERINTAH KOTA SURABAYA

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi (depan, kedua dari kiri) menerima keluhan warga saat berkantor di Kelurahan Ujung, Kecamatan Semampir, Selasa (7/5/2024). Ia berkantor di kelurahan-kelurahan untuk mengawasi pelayanan administrasi kependudukan oleh aparatur kepada masyarakat.

SURABAYA, KOMPAS — Kinerja aparatur Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur, di 154 kelurahan dan 31 kecamatan perlu diawasi. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi kembali berkantor di kelurahan dan kecamatan secara bergiliran demi peningkatan layanan administrasi kependudukan untuk masyarakat.

Rabu (8/5/2024) merupakan hari ketiga bagi Eri memenuhi keinginan berkantor di kelurahan. Hari ini, mantan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Kota Surabaya itu berkantor di Kelurahan/Kecamatan Asemrowo dan Kelurahan Balongsari, Kecamatan Tandes.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000