logo Kompas.id
OlahragaSinergi ”Garuda Muda” Mulai...
Iklan

Sinergi ”Garuda Muda” Mulai Terlihat

Oleh
· 2 menit baca
Pelatih tim nasional  sepak bola Indonesia, Luis Milla (belakang tengah), memberikan pengarahan kepada para pemain saat latihan di Lapangan C, kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (17/1). Timnas sepak bola disiapkan untuk menghadapi Asian Games 2018.
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Pelatih tim nasional sepak bola Indonesia, Luis Milla (belakang tengah), memberikan pengarahan kepada para pemain saat latihan di Lapangan C, kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (17/1). Timnas sepak bola disiapkan untuk menghadapi Asian Games 2018.

Kelima pemain U-19 yang ikut berlatih itu adalah Egy Maulana Vikri, Saddil Ramdani, Feby Eka Putra, Rachmat Irianto, dan Muhammad Iqbal. Egy dan Saddil sudah ikut berlatih bersama timnas akhir pekan lalu sebelum laga persahabatan melawan Eslandia. Rachmat Irianto mulai bergabung pada Selasa (16/1), sedangkan Febry serta Iqbal baru datang, Rabu.

”Kami beri kesempatan kepada pemain U-19 untuk beradaptasi dengan timnas U-23. Kami harap mereka selanjutnya bisa menularkan ilmu yang didapat kepada rekannya di timnas U-19,” kata asisten pelatih timnas Indonesia, Bima Sakti, pada Rabu sore.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000