logo Kompas.id
OlahragaTumpuan Asa di Bahu ”Sang...
Iklan

Tumpuan Asa di Bahu ”Sang Predator”

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UDyyRzMe6KCQrN8ZsTQigdaFsB4=/1024x1338/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F65409097.jpg

Luis Suarez, buah hati rakyat Uruguay. Dia selalu disayang meskipun beberapa kali berbuat tidak sportif saat membela ”La Celeste”. Dia tidak dihujat saat melakukan handball ketika Uruguay melawan Ghana di perempat final Piala Dunia 2010. Dia pun tetap dianggap pahlawan meskipun dipulangkan dari Piala Dunia 2014 dan dihukum sembilan laga internasional setelah menggigit bahu bek Italia, Giorgio Chiellini, di laga terakhir Grup D.

Sepak bola bagi orang Uruguay adalah tentang kemenangan. Namun, itu bukan berarti boleh menginjak lawan untuk mencetak gol. Hal itu berdampak pada nilai moralitas baru saat seorang pemain memasuki lapangan, seperti dikupas oleh Martin Aguirre di The Guardian.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000