logo Kompas.id
OlahragaHockenheim Tetap Tuan Rumah...
Iklan

Hockenheim Tetap Tuan Rumah Formula 1 2019

Oleh
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/asSSybd2tBYWW8iC09BQvrY_HEw=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F69501581.jpg
REUTERS/FRANCOIS LENOIR

Mobil Fernando Alonso dari tim McLaren terbang setelah ditabrak mobil Charles Leclerc dari tim Sauber di tikungan pertama setelah start pada balapan Formula 1 di Sirkuit Spa-Francorchamps, Stavelot, Belgia, Minggu (26/8/2018). Balapan dimenangi pebalap Ferrari, Sebastian Vettel.

Balapan Formula 1 musim 2019 tetap memasukkan Hockenheim, Jerman, sebagai tuan rumah, menyusul kesepakatan perpanjangan kontrak yang diumumkan pengelola F1, Liberty Media, Jumat (31/8/2018). Industri otomotif Mercedes-Benz tetap menjadi sponsor utama balapan di Hockenheim. Sebelumnya, posisi Hockenheim sebagai tuan rumah terancam karena kontrak habis pada akhir musim ini. Hockenheim sudah dimasukkan dalam jadwal sementara balapan F1 musim 2019. Pada tahun depan, F1 akan menggelar 21 balapan seperti musim ini, dengan seri pertama digelar di Australia pada 17 Maret dan seri terakhir di Abu Dhabi pada 1 Desember. (Reuters/ANG)

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000