logo Kompas.id
OlahragaDana Tak Dibagi Rata
Iklan

Dana Tak Dibagi Rata

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QN6Trx-xkQaL4sHVzJ2PHlTlubA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2F71902118_1540566698.jpg
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Jajaran Kementerian Pemuda dan Olahraga yang dipimpin Menpora Imam Nahrawi (batik hijau) mengikuti rapat kerja bersama anggota Komisi X DPR membahas pagu anggaran Kemenpora 2019 di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (25/10/2018). Kemenpora dan Komisi X DPR menyepakati pagu anggaran Kemenpora Rp 1,951 triliun untuk 2019. Anggaran itu turun drastis dibandingkan dengan pagu anggaran yang diperoleh Kemenpora sepanjang 2018, yakni Rp 5,03 triliun, termasuk dana Asian Games dan Asian Para Games.

Di tengah pagu anggaran pada 2019 yang terbatas, Kemenpora akan menggunakan anggaran seefektif dan seefisien mungkin, antara lain tidak dibagi rata ke semua cabang olahraga.

JAKARTA, KOMPAS Dengan anggaran yang terbatas, Kementerian Pemuda dan Olahraga tidak akan lagi membagi rata uang pembinaan atlet ataupun untuk program pelatnas ke semua cabang olahraga.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000