logo Kompas.id
OlahragaAntiklimaks Tim Ferrari pada...
Iklan

Antiklimaks Tim Ferrari pada Akhir Musim 2018

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DWyE1qfWaelwSb0IvZIwX4fRpUM=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F72657102_1542036657.jpg
GETTY IMAGES/LARS BARON

Dua pebalap Ferrari, Kimi Raikkonen (nomor 7) dan Sebastian Vettel (5), berpacu di Sirkuit Interlagos, Sao Paulo, Brasil, Minggu (11/11/2018). Ferrari gagal menghalangi langkah Mercedes mempertahankan gelar juara dunia konstruktor musim ini.

SAO PAULO, SENIN Tim Ferrari menutup perburuan gelar juara dunia 2018, khususnya pada kategori konstruktor F1, dengan penampilan yang antiklimaks.

Start dari posisi kedua dan keempat di Sirkuit Interlagos, Brasil, Senin (12/11/2018) dini hari WIB, harapan terakhir mereka untuk menjadi juara dunia konstruktor musim ini pupus setelah Kimi Raikkonen dan Sebastian Vettel mengakhiri balapan di posisi ketiga dan keenam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000