logo Kompas.id
OlahragaSwiatek Tertekan Posisi Nomor ...
Iklan

Swiatek Tertekan Posisi Nomor Satu Dunia

Iga Swiatek kehilangan posisi sebagai petenis nomor satu dunia seiring kekalahan dalam babak keempat Grand Slam Amerika Serikat Terbuka. Dia mengakui belum cukup dewasa untuk menghadapi tantangan dengan posisi itu.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
· 3 menit baca
Ekspresi petenis Polandia, Iga Swiatek, saat melawan petenis Latvia, Jelena Ostapenko, pada laga babak keempat Grand Slam Amerika Serikat Terbuka di Pusat Tenis Nasional Billie Jean King, New York, AS, Minggu (3/9/2023).
AFP/COREY SIPKIN

Ekspresi petenis Polandia, Iga Swiatek, saat melawan petenis Latvia, Jelena Ostapenko, pada laga babak keempat Grand Slam Amerika Serikat Terbuka di Pusat Tenis Nasional Billie Jean King, New York, AS, Minggu (3/9/2023).

Mempertahankan peringkat teratas dunia yang ditempatinya sejak 4 April 2022 rupanya menjadi beban bagi Iga Swiatek. Petenis putri Polandia itu masih harus belajar untuk fokus pada turnamen, bukan pada peringkat.

Pelajaran itu didapatnya setelah Swiatek akan kehilangan status sebagai petenis nomor satu dunia mulai 11 September 2023, seusai turnamen Grand Slam Amerika Serikat Terbuka di New York, 28 Agustus-10 September. Posisinya akan digantikan Aryna Sabalenka, yang saat ini peringkat kedua, setelah Swiatek tersingkir pada babak keempat.

Editor:
JOHANES WASKITA UTAMA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000