logo Kompas.id
OpiniAncaman terhadap Demokrasi...
Iklan

Ancaman terhadap Demokrasi Turki

Oleh
· 2 menit baca

Referendum konstitusi di Turki yang akan dilaksanakan pada 16 April mendatang akan menjadi ujian berat bagi demokrasi negeri itu.

Apakah prinsip-prinsip demokrasi seperti yang dahulu kala dicanangkan oleh Bapak Bangsa Turki Mustafa Kemal Atatürk akan benar-benar bisa berjalan atau tidak. Sejarah Turki modern dimulai pada 1923 ketika Republik Turki diproklamasikan di bawah kepemimpinan Mustafa Kemal Atatürk. Cita-cita Atatürk adalah menjadikan Turki sebagai negara modern dan maju seperti negara-negara Eropa. Banyak langkah dilakukan Atatürk untuk mewujudkan cita-cita tersebut, dengan berdasarkan ideologi Kemalisme.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000