logo Kompas.id
OpiniFasilitas Olahraga Minim
Iklan

Fasilitas Olahraga Minim

Oleh
· 3 menit baca

Ada kalimat bijak yang mengatakan bahwa ”tiada hari tanpa olahraga”. Hal ini cocok bagi masyarakat yang mengutamakan kesehatan sekaligus mencetak atlet untuk meraih prestasi. Mengingat dampaknya yang positif bagi kesehatan masyarakat, fasilitas olahraga seharusnya tersedia merata di seluruh wilayah Indonesia.

Kenyataannya, di Kabupaten Samosir yang telah berusia 13 tahun, ketersediaan fasilitas olahraga sampai saat ini masih sangat minim. Yang ada hanya lapangan sepak bola di beberapa sekolah dan kecamatan. Bisa jadi, hal ini disebabkan oleh faktor keterbatasan APBD.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000