logo Kompas.id
OpiniAkar Permasalahan Sektor Migas
Iklan

Akar Permasalahan Sektor Migas

Oleh
PRI AGUNG RAKHMANTO
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6J6gxvRPbZJpdQN_DwxZZNwMeGc=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2F495597_getattachment77e8dc6b-b2c1-45e1-8309-57bdd12fc713486981.jpg
Kompas/Handining

Penyebabnya ada dua hal. Pertama, kian berkembangnya sektor-sektor lain—dengan penggerak mula utamanya sektor migas itu sendiri—sehingga menggerakkan ekonomi nasional secara keseluruhan, dan pada akhirnya menghasilkan penerimaan negara dalam bentuk pajak. Saat ini lebih dari 85 persen penerimaan negara ditargetkan dari pajak.

Kedua, kinerja sektor migas sendiri terus menurun hampir dua dekade terakhir, tecermin dari terus menurunnya produksi minyak dan gas. Dengan tren produksi yang terus menurun, penerimaan migas di APBN praktis hanya bergantung pada pergerakan harga minyak.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000