logo Kompas.id
OpiniGenerasi Milenial,Toleransi,...
Iklan

Generasi Milenial,Toleransi, dan Globalisasi

Oleh
 NOORY OKTHARIZA
· 5 menit baca

Generasi milenial kerap dikaitkan dengan penerimaan terhadap nilai-nilai keterbukaan dan toleransi. Mereka dianggap sebagai sebuah voting block dengan attitudes yang sama sekali berbeda dibandingkan dengan generasi lebih tua yang dianggap lebih konservatif dan intoleran.

Perbedaan nilai-nilai ini berangkat dari beberapa asumsi. Misalnya, anak-anak muda sekarang relatif memiliki pendidikan yang lebih baik dibandingkan dengan orangtua mereka. Faktor sosial media juga memberi pengaruh yang tidak kecil. Ribuan informasi di dunia maya membuat mereka belajar memfilter informasi secara mandiri.

Hal ini pada gilirannya dapat mengangkat kemampuan literasi mereka sejak dini; anak-anak muda dianggap mampu memilah informasi-informasi mana saja yang relevan dengan semangat generasi mereka.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000