logo Kompas.id
OpiniTransformasi Ekonomi ...
Iklan

Transformasi Ekonomi Pancasila

Oleh
Didin S Damanhuri
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fW9oRHWBjrT0TIB9_l3Lgkpibp8=/1024x922/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F65815237.jpg

Penulis amat senang atas tulisan Fachry Ali (”Kompas”, 17/4/2018), yang menanggapi tulisan penulis dengan judul sama, ”Ekonomi Pasar Pancasila”, sebelumnya.

Fachry ringkasnya menyimpulkan dengan gambaran empat pelaku ”ekonomi akar rumput” sebagai representasi ekonomi pasar Pancasila (EPP). Sementara EPP yang penulis gambarkan (antikonsentrasi kekayaan sebagai pengaruh agama dan sistem nilai), menurut Fachry, belum berjalan. Fachry menggambarkan EPP dekat dengan konstruksi CMEs (Coordinated Market Economies) yang telah berjalan sukses umumnya di Eropa, terutama di Jerman.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000