logo Kompas.id
OpiniKembali ke Fitrah Indonesia
Iklan

Kembali ke Fitrah Indonesia

Oleh
Hasibullah Satrawi
· 6 menit baca

Indonesia, sebuah kemajemukan asli, menjadi tempat perjumpaan ajaran langit dan bumi. Bukan Indonesia bila di dalamnya tidak ada Islam, Katolik, Kristen, Hindu, Buddha, dan kepercayaan-kepercayaan lain yang dipedomani oleh pemeluknya. Ditambah lagi dengan kemajemukan dari segi budaya, adat istiadat, suku, bahasa, dan hal-hal primordial lain.

Karena itu, sejak menjelang dilahirkan sekalipun, kemajemukan Indonesia tak jadi pembahasan, terlebih dipersoalkan. Yang dibahas secara konstruktif adalah bagaimana mempersatukan dan menyulam ”kemajemukan kaffah” (baca; total) ini dalam sebuah Bhinneka Tunggal Ika.

Belakangan, kemajemukan ini terasa menjadi persoalan sangat serius. Tak hanya karena adanya kelompok-kelompok tertentu yang anti terhadap kemajemukan Indonesia, juga karena adanya tekanan dari pemegang kekuasaan untuk menerima dan merawat kemajemukan yang ada.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000