logo Kompas.id
OpiniSolusi Industri untuk Neraca...
Iklan

Solusi Industri untuk Neraca Perdagangan dan Pertumbuhan

Oleh
Umar Juoro
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/b3PxrObp4raYXe0eStVFdRXUFPQ=/1024x1341/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F67251739.jpg

Defisit neraca perdagangan yang terjadi sejak Desember 2017—kecuali Maret 2018 yang surplus—  menjadi perhatian serius karena berpengaruh  terhadap stabilitas dan perkembangan ekonomi.

Defisit pada April mencapai 1,6 miliar dollar AS. Pada saat bersamaan, nilai tukar rupiah mengalami depresiasi sekitar 4 persen sejak awal tahun (year to date) dan pertumbuhan ekonomi triwulan I di bawah perkiraan, yaitu 5,06 persen. Jika kita amati, defisit perdagangan terutama karena kontribusi defisit migas. Pada 2017 defisit migas mencapai 8,6 miliar dollar AS, sedangkan nonmigas surplus 20,5 miliar dollar AS.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000