logo Kompas.id
OpiniGuru Idola
Iklan

Guru Idola

Oleh
L Wilardjo
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/SV0dOEB0-aVrmu72MGUTfYm5iUs=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F04%2F20160307ZAK2.jpg
Kompas/Ismail Zakaria

Sambil menggendong anaknya yang berusia enam bulan, Wistinar Taileleo (31), guru honorer, menjalankan tugasnya untuk mengajar di sekolah filial atau cabang SDN 13 Bulasat, Kecamatan Pagai Selatan, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, Senin (7/3/2016).

Kita percaya bahwa baik sumber daya alam maupun sumber daya manusia sama-sama penting. Namun, negara maju seperti Jepang dan Singapura menunjukkan, sumber daya manusia lebih menentukan keberhasilan pembangunan. Karena itu, porsi terbesar dalam RAPBN untuk pendidikan dan kesehatan. Di zaman serba digital peran guru tetap diutamakan.

Waktu masih bersekolah, saya di SMA-B atau SMA ”Pasti-Alam”. Barangkali sekarang lebih ”pas” SMA Mat&Sains. Guru kami kebanyakan adalah mantan TP (Tentara Pelajar) yang masih berkuliah di UGM. Di antara mereka, ada bapak guru yang kami idolakan. Beliau memperlakukan kami—murid-muridnya—dengan ramah dan tanpa pilih kasih. Beliau juga kami kagumi karena kepiawaiannya mengajarkan Bahasa Inggris dan Matematika.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000