logo Kompas.id
OpiniPerlukah UMKM Memiliki Situs...
Iklan

Perlukah UMKM Memiliki Situs ”Web”

Oleh
ADLER HAYMANS MANURUNG
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/n71qugVQvxfBpKPApkdpydYifpU=/1024x1363/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2Fkompas_tark_28141174_81_0.jpeg

Belakangan ini banyak toko ritel mulai tutup satu per satu karena zaman sudah beralih menjadi berbasis teknologi informasi. Usaha mikro, kecil, dan menengah biasanya langsung melakukan penawaran ke toko-toko ritel, seperti Ramayana, Robinson, Matahari, Giant, dan Carrefour. Adanya sistem pengiriman yang sangat berkembang dan bisa dilakukan melalui telepon seluler membuat semuanya berubah cepat.

Persoalan utama saat ini para pebisnis UMKM ini untuk memajang produk yang dimilikinya. Saat ini sudah banyak kita lihat penawaran yang bisa dibeli melalui daring, seperti pada Bukalapak, Tokopedia, dan Shopee. Persoalan yang timbul apakah pebisnis UMKM bisa seterusnya melakukan penawaran pada toko daring tersebut?

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000