logo Kompas.id
OpiniAsuransi Syariah dalam...
Iklan

Asuransi Syariah dalam Perencanaan Keuangan

Oleh
PRITA HAPSARI GHOZIE
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/g1oTBu5Gkx4dN6xX6tCxQIgS2uo=/1024x1241/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2Fkompas_tark_28012778_75_0.jpeg
Kompas

Prita H. Ghozie

Saat ini, masyarakat di Indonesia mulai sadar akan pentingnya melakukan perencanaan keuangan demi masa depan yang lebih sejahtera. Pada umumnya, perencanaan yang dilakukan lebih dititikberatkan untuk pengelolaan penghasilan bulanan, manajemen utang, serta menabung untuk pembelian yang besar di masa mendatang. Namun, bagaimana jika dalam perjalanannya terjadi hal-hal yang tidak diinginkan?

Manusia bisa berencana, tetapi pada akhirnya takdir Tuhan Yang Maha Esa akan menentukan jalan hidup setiap orang. Apabila terjadi musibah seperti sakit yang cukup berat, kecelakaan, dan hilangnya penghasilan utama akibat pencari nafkah meninggal di masa produktif, dampak finansial pasti ada. Dana tabungan yang sudah dikumpulkan bisa saja tergerus untuk membayar biaya kesehatan. Bahkan, dalam banyak kasus ekstrem, aset utama seperti rumah tinggal terpaksa dijual demi menyambung hidup anggota keluarga yang ditinggalkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000