logo Kompas.id
OpiniDari Gaji Jadi Investasi
Iklan

Dari Gaji Jadi Investasi

Oleh
PRITA HAPSARI GHOZIE
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1CnsB4mKkR4Ic8lPSm5Y0xQx7mo=/1024x1241/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2Fkompas_tark_28284671_83_0.jpeg
ARSIP PRIBADI

Prita H. Ghozie

Sebagai karyawan, gaji bulanan adalah sumber penghasilan utama yang akan digunakan untuk membiayai berbagai keperluan hidup. Tanpa terasa, karier seorang karyawan terus meningkat, diikuti oleh kenaikan taraf hidup dan gaya hidup.

Hal ini terus berlangsung hingga akhirnya tiba masa pensiun, yaitu usia ketika seorang karyawan diharuskan berhenti bekerja secara tetap di sebuah perusahaan. Lantas, bagaimana meneruskan hidupnya di masa depan?

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000