logo Kompas.id
OpiniMenjernihkan Perkara UU ITE
Iklan

Menjernihkan Perkara UU ITE

Oleh
R Kristiawan
· 4 menit baca

Undang-Undang tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) kembali memakan korban. Robertus Robet diadukan ke polisi karena menyampaikan opini tentang TNI pada acara Kamisan di Jakarta, 28 Februari 2019. Kasus ini hanya salah satu  dari ratusan kasus sejak UU ITE diundangkan pada 2008. Safenet mencatat, ada 275 kasus sampai dengan 2018.

Keterjebakan pertama dalam melihat kasus terkait UU ITE saat ini adalah menghubungkan kasus UU ITE dengan penguatan polarisasi politik menjelang Pemilu 2019. Masyarakat cenderung melihat kasus Robet dalam cara pandang semacam ini sehingga suasana jadi keruh dan menghilangkan esensi masalah UU ITE. Kecenderungan bahwa UU ITE banyak dipakai rezim berkuasa untuk membungkam aspirasi rakyat dipakai sebagai argumen bahwa pemerintahan Jokowi adalah pihak yang mengadukan.

https://cdn-assetd.kompas.id/2BqJXwmvaxo_Dm67OUFwV7rir8M=/1024x1009/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F76605755_1552578594.jpg
Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000