logo Kompas.id
OpiniAwas, Radikalisme
Iklan

Awas, Radikalisme

Peristiwa penusukan terhadap mantan Menko Polhukam Wiranto, Kamis, 10 Oktober 2019 menggambarkan radikalisme yang tidak surut di negeri ini. Pejabat tinggi negara bisa menjadi target.

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Xpm9PfLRpKlcUsW2OVQGSS5mYD0=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Falternatif-1_1565153380_1573482668.jpg

Peristiwanya memang sudah satu bulan berlalu. Namun, pelajaran agar lebih berhati-hati ke depan berlaku selamanya. Peristiwa itu adalah penusukan terhadap mantan Menko Polhukam Wiranto, Kamis, 10 Oktober 2019. Pesannya jelas: radikalisme tidak surut dan pejabat tinggi negara bisa menjadi target.

Teror adalah buah dari radikalisme, dan radikalisme sering didahului oleh sikap intoleransi. Berkali-kali harian Kompas mewartakan hasil survei tentang intoleransi dari beberapa lembaga, seperti Setara Institut, Wahid Institut, UIN, LIPI, hasilnya tingkat intoleransi meningkat terus.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000